Popular Post

Archive for April 2015

Cara Membuat Form Input Data pada Web (HTML 5)

By : Unknown

Lama tak jumpa dengan posting blog saya, karna amat banyak tugas dari dosen saya lupa dengan rutinitas memposting materi tiap minggunya tentang HTML. Nah kali jni saya akan membahas bagaimana membuat Form dengan HTML dengan mudah. Saya akan mencotohkan dari yang simple - simple saja seperti contohnya pada gambar dibawah ini

Nah, saya akan jelaskan satu persatunya dibawah : 
  1. <input type="text"> berfungsi sebagai menginputkan data berupa text.
  2. <input type="password"> berfungsu sebagai inputan password yang tidak bisa diperlohatkan
  3. <input type="radio"> untuk memilih salah satu pilihan seperti jenis kelamin
  4. <input type="checkbox">untuk memilih data lebih dari satu
  5. <input type="button"> yang biasanya digunakan untuk JavaScript, VBScript dan script yang lain untuk memunculkan aksi.
  6. <input type="submit"> untuk memunculkan tombol untuk meengirimkan semua data yang telah di inputkan.
Nah untuk mencoba nya copas saja data dibawah ini untuk melihat hasilnya bagaimana dan mempelajarinya dengan cermat. Kalian bisa mencobanya di aplikasi DreamWeaver atau Notepad yang.

<body>
<table width="270" border="1">
  <tr>
    <td width="134"><label for="nama">NAMA LENGKAP:</label></td>
    <td width="120"><input type="text" name="nama" id="nama" maxlength="40" size="20" /></td>
  </tr>
  <tr>
    <td><label for="pass">PASSWORD:</label></td>
    <td><input type="password" name="pass" id="pass" maxlength="8" size="8" /></td>
  </tr>
  <tr>
    <td><label for="jk">JENIS KELAMIN:</label></td>
    <td><input type="radio" name="jk" id="jk" value="L" />LAKI-LAKI<br /><input type="radio" name="jk" id="jk" value="P" />PEREMPUAN</td>
  </tr>
  <tr>
    <td><label for="almt">ALAMAT</label></td>
    <td><textarea rows="3" cols="30" name="almt" id="almt"></textarea></td>
  </tr>
  <tr>
    <td><label for="byr">SUDAH BAYAR</label></td>
    <td><input type="checkbox" name="byr" id="byr" />SUDAH</td>
  </tr>
</table>
<input type="submit" value="kirim" />
<input type="reset" value="reset" />

</body>

Nah sekian ilmu yang bisa saya bagi untuk kali ini, tunggu updatean yang lain tiap minggunya tentang dasar-dasar HTML. Let's have fun yak Visitor, see ya...

Dosen pengajar : Barka Satya, M.Kom






Tag : ,

- Copyright © NUZ - Date A Live - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -